Telah lama terpikirkan untuk berkumpul dengan kawan-kawan semua, Kuansing Blogger Community (KBC), dan temen-temen yang sering online walau belum bergabung dengan KBC, dan yang belum punya blog tapi sering berjumpa melalui FS...
Ada lebih bagus dari pada tidak ada, hehehe... usaha untuk mengumpulkan kawan2 pun segera dilakukan walau telat, disetiap chat box di postingkan undangan, malahan rela-relanya CP aq di ekpos supaya mudah komunikasi nantinya, sama kita ketahui, di kampung sulit untuk online.. setibanya di kampung berjumpa offline dengan bg Mora owner Group Kuansng di FS, beliau mengusulkan di air terjun Guruh Gemurai, dan pada tangga 4 oktober diambil kesepakatan sepihak dan itu pun disetujui oleh admin KBC, untunglah sebagian temen2 mau bertukar CP, akhirnya pada Sabtu (4/okt) yang gerimis, niat nak ke Guruh Gemurai terhalang jalan yang licin, dialihkan ke Rawang Udang di Benai, sebelum itu singaah di Kari (Rumah Nina) dan di Lapangan Hijau Pasar Benai, lebaran Kerumah Daloves, seorang temen kita yang sedang study di Jepang. lalu meluncur ke Rawang Udang.
Informasi PON Riau 2012, Wisata, Seni dan Budaya, Kuantan Singingi, Pekanbaru dan Riau umumnya melalui sudut pandang seorang Blogger yang berasal dari Sungai Kuantan
wah.. enaknya ngumpul bareng blogger yang lain..
emang paling enak kopdaran... rame2 lagi... makan... maen futsal... wuihhh.. lebih rame tuh..
asyik dong bisa kopdaran. btw,txs atas kunjungannya.
senengnya bisa kopdar
Salam, saya salut dengan kreasi anak-anak muda ini, sangat advance, kreatif dan positif. Saya undang semua untuk bergabung di goodreads...ajang komuniti penulis dan pembaca dunia...
http://www.goodreads.com/profile/ALFmalik
wah ngumpul jadi teringat ama temen2 jadi pingin ngumpul juga :)