-

February 09, 2009

Kopi Darat KBC dan Blogkuansing.com

Duet maut menghasilkan www.blogkuansing.com.

Ahad malam itu (1/2) alam tak bersahabat... karena manusia juga tak bersahabat lagi dengan alam (huhuhuhu.... KBC bersabat ko’...), tapi ntah kenapa alam menangis seharian suntuk di hari Ahad ????? (yah.. namanya juga alam telah cacat), sehingga Kopdar KBC di undur ke hari Senin malam di Taman Jalur. Walau di undur, semangat untuk silaturrahim tetap menjulang. Banyak wajah baru Blogger Kuansing yang hadir.









"Tugu Dayung kembali jadi saksi pertemuan yang kedua KBC di Kuansing"

Pokoknya seru..dech, kami mengucapkan selamat bergabung kepada rekan Iwan ‘DulaRoy-Group', 'Khalika Jaspi, Ardi Gustri Purbata, Adli Rahmad, M. Rahman, Yogie, Sud-irman, Zikri Rabiul, dan Hario Andesta. Mereka sangat antusias (semangat kaLLii..) berkenalan, apalagi saat itu hadir Admin www.kuansing.go.id Andi Ilham, sekaligus support KBC perwakilan pemda Kuansing. NanLimo Bertuah, Yudi Hendra (Bendahara KBC), dan Mardianto Afta. Sebenarnya banyak yang pengen hadir malam itu, namun dengan berbagai faktor berhalangan hadir, seperti Ronaldo Rozalino (Humas KBC sekaligus Humas SMA Pintar Kuansing), Rafles Inuman (kepala Telkom Taluk Kuantan), Jon Nurlian (Penyiar Kondang RPD Kuansing), Yufriadi, Riswan Indra, Wayuk (Sesepuh KBC), Ferie (Sekretaris KBC), Na-Migoz dan lainya.

Setelah saling bertukar cincin,,eh.. maksudnya kenalan, masuklah ke acara inti, pemaparan produk paling anyar saat ini (hihi.. macem iye je..| emang betul ko’..week..), ia adalah www.blogkuansing.com hasil kerja keras duet antara Andi Ilham (Pemda Kuansing) dan Ferie (KBC). Sebuah wadah khusus untuk Blogger Kuansing, sepesial, hanya untuk Blogger Kuansing. Ada supportnya, dapat email nama@blogkuansing.com, themesnya udah disediakan, tinggal milih aja, bisa milih plugin juga. Mau tau kedahsyatannya lebih lanjut..?? Silakan aja langsung ke TKP. Siip..

Informasi PON Riau 2012, Wisata, Seni dan Budaya, Kuantan Singingi, Pekanbaru dan Riau umumnya melalui sudut pandang seorang Blogger yang berasal dari Sungai Kuantan


Baca Juga Artikel Pekanbaru Riau Dibawah ini:

Dengan memasukan alamat email dibawah ini, berarti anda akan dapat kiriman artikel terbaru dari www.sungaikuantan.com di inbox anda:

Comments :

0 komentar to “Kopi Darat KBC dan Blogkuansing.com”


Bagaimana Pendapat Anda?

KOMENTAR Sobat Adalah Nyawa Blog All About Pekanbaru Riau ini, Tentunya Blog Sobat Juga, Jadi Kita Sesama Blogger Mari Saling Menghidupi... Hehehe....

Bagi yang BELUM PUNYA BLOG bisa pakai 'Comment As: name/URL. masukkan nama dan FS, FaceBook, Multiplay atau lainnya (contoh: http://facebook.com/nanlimo)

 

SungaiKuantan.Com Site Info


TopOfBlogs